fbpx

Jangan Tertukar! Begini Warna Daging Babi Segar

Bagi masyarakat awam tentu kesulitan membedakan antara daging babi dengan daging sapi karena sekilas memang mirip namun ada beberapa ciri khusus untuk daging babi.

Selain dari perbedaan mencolok dimana daging babi memiliki serat yang lebih halus, aroma yang lebih amis dan lemak yang lebih tebal, warna dagingnya juga berbeda. Daging babi segar memiliki warna lebih pucat dari daging sapi (mirip seperti daging ayam warnanya), namun hati-hati terkadang pedagang yang nakal sering mengoplos daging babi dengan daging sapi.

Sebagai tambahan pada waktu dioleh daging babi warnanya menjadi coklat muda dibagian dalamnya dan dari segi rasa daging babi terasa lebih ringan dan baunya juga khas daging babi.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *